Defisit Anggaran Akibat Pemotongan TKD, Fraksi NasDem Pertanyakan Urgensi Proyek Multiyears Rp1 Triliun

Fraksi Partai NasDem DPRD Kabupaten Kutai Timur telah menyampaikan Pemandangan Umum (PU) terhadap Rancangan APBD Tahun Anggaran 2026 pada 25 November 2025. Diwakili oleh juru bicara Aldryansyah, S.I.Kom., Fraksi NasDem mengapresiasi dokumen anggaran dan menyambut baik tema RKPD 2026 yang fokus pada peningkatan kualitas SDM dan kemantapan infrastruktur. Fraksi menegaskan komitmennya untuk memastikan anggaran yang…

Selanjutnya

Fraksi Golkar Soroti Prediktabilitas Anggaran APBD 2026 dan Penegakan Akuntabilitas Kehadiran Dewan

SANGATTA – Pandangan Umum (PU) Fraksi Partai Golongan Karya (Golkar) DPRD Kabupaten Kutai Timur terhadap Nota Keuangan Rancangan APBD Tahun Anggaran 2026 disampaikan pada 25 November 2025. Pandangan tersebut dibacakan oleh Kari Palimbong, S.T., Fraksi Golkar menyambut baik tema RKPD 2026 yang fokus pada “Peningkatan kualitas sumber daya manusia sebagai penggerak transformasi ekonomi yang didukung…

Selanjutnya

Fraksi GAP Soroti Penurunan Drastis APBD 2026, Desak Pemda Fokus Sektor Multiplier Effect

SANGATTA – Fraksi Gelora Amanat Perjuangan (GAP)—gabungan dari Partai Gelora Indonesia, PAN, dan PDI Perjuangan—menyampaikan Pandangan Umum atas Raperda APBD Tahun Anggaran 2026, menegaskan bahwa APBD adalah dokumen politik yang harus menjadi alat perjuangan demi manfaat kembali kepada rakyat. Fraksi GAP melalui juru bicara H Shabaruddin S.Ag ini mengawali pandangan dengan menyuarakan kekhawatiran utama, yaitu…

Selanjutnya

Fraksi Demokrat DPRD Kutim Sampaikan Selamat Hari Guru Nasional 2025, Apresiasi Dedikasi Guru di Kutai Timur

SANGATTA — Fraksi Partai Demokrat DPRD Kabupaten Kutai Timur menyampaikan ucapan Selamat Hari Guru Nasional yang diperingati setiap 25 November. Ucapan itu disampaikan langsung oleh Ketua Fraksi, Pandi Widianto, S.IP, saat membacakan Pandangan Umum Fraksi dalam Sidang Paripurna DPRD Kutim, Senin (25/11/2025). Pandi menegaskan bahwa Hari Guru Nasional merupakan momentum penting untuk menghargai dedikasi seluruh…

Selanjutnya

Fraksi Demokrat Desak Pemda Fokus Pemerataan Infrastruktur dan PAD, Tekankan Akuntabilitas Program Multi Years

SANGATTA – Fraksi Partai Demokrat DPRD Kabupaten Kutai Timur menyampaikan Pandangan Umum terhadap Raperda APBD Tahun Anggaran 2026 pada 25 November 2025. Dalam penyampaiannya oleh Pandi Widiarto, S.IP, Fraksi memberikan apresiasi atas Nota Penjelasan Raperda, yang dinilai sebagai langkah positif menuju APBD yang lebih transparan dan akuntabel. Fraksi juga menggunakan kesempatan tersebut untuk menyampaikan ucapan…

Selanjutnya

PKS Dukung RAPBD Kutim 2026 Sebesar Rp5,736 Triliun, Soroti Kritis Efisiensi Anggaran dan Kewajiban Perusahaan

SANGATTA – Dalam Sidang Paripurna 25 November 2025, Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD Kutai Timur menyatakan dukungan terhadap Nota Keuangan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Tahun 2026 yang diproyeksikan mencapai Rp5,736 triliun, didorong potensi Pendapatan Transfer yang signifikan. PKS juga mengapresiasi tema RKPD 2026 tentang peningkatan kualitas SDM dan infrastruktur. \Sikap Fraksi…

Selanjutnya

Aspirasi Warga Sekrat Mengalir di Reses DPRD: Infrastruktur, Pesisir, dan Pariwisata Jadi Sorotan Utama

BENGALON-  Kegiatan reses Anggota DPRD Kutai Timur, Syaiful Bakhri Ys., S.Pd dari Fraksi PKS, digelar di Desa Sekrat Kecamatan Bengalon,pada Senin, 25 November 2026. Dalam agenda serap aspirasi ini, Syaiful hadir didampingi Staf Ahli, Ruslan, serta disambut oleh Kepala Desa Sekrat, Sunan Dhika, tokoh masyarakat, dan warga setempat. Pertemuan berlangsung hangat dengan penyampaian berbagai aspirasi…

Selanjutnya

Kritis di Tengah Defisit, 7 Fraksi DPRD Kutim Tuntut Transparansi Multiyears dan Penguatan PAD

SANGATTA, DPRD KUTIM – DPRD Kutai Timur menggelar Rapat Paripurna ke-13 Masa Persidangan I Tahun Sidang 2025/2026 pada Selasa, 25 November 2025. Agenda utama rapat adalah penyampaian Pemandangan Umum (PU) fraksi-fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang APBD Tahun Anggaran 2026. Rapat paripurna ini dipimpin oleh Ketua DPRD Jimmi, S.T., M.T. dan dihadiri oleh Asisten…

Selanjutnya

Warga Sampaikan Aspirasi, Tiga Usulan Prioritas Muncul dalam Reses Anggota DPRD Kutim Syaiful Bakhri, SY., S.Pd

SANGATTA – Anggota DPRD Kutai Timur (Kutim) Daerah Pemilihan (Dapil) 2, Syaiful Bakhri, SY, S.Pd menggelar kegiatan reses di Blok K, bertempat di rumah warga bernama Iwan di RT 06 Rantau Pulung, Senin pukul 13.00 Wita. Reses ini digelar untuk menyampaikan program pembangunan daerah sekaligus menampung langsung aspirasi masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Syaiful turut didampingi…

Selanjutnya

Ketua DPRD Kutim Jimmi Tegaskan Dukungan Penuh untuk Bapenda dalam Pemungutan Retribusi Parkir

SANGATTA – Ketua DPRD Kutai Timur, Jimmi, ST., MT, menegaskan dukungan penuh kepada Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kutai Timur dalam upaya pemungutan retribusi parkir kendaraan. Ia mengatakan bahwa jasa parkir merupakan salah satu sektor yang bisa dimaksimalkan, terutama di tengah menurunnya Dana Bagi Hasil (DBH) yang berdampak pada kemampuan belanja daerah. “Beberapa titik punya potensi…

Selanjutnya
error: Content is protected !!
Verified by MonsterInsights